Buat Struktur Data Comment Untuk BlogPosting Blogger
· 2 min read · Label BlogSite
JSON (JavaScript Object Notation) adalah format pertukaran data ringan yang
sangat mudah dibaca dan ditulis oleh manusia serta mudah diurai dan dibuat oleh
mesin pencari seperti Google. Meskipun struktur data Comment tak terlalau
penting, namun kenyataannya kolom komentar yang ada dihalaman postingan artikel
dapat meningkatkan SEO artikel anda. Bagaimana tidak bila artikel anda banyak
diwarnai oleh komentar, itu artinya artikel anda bermutu dan layak dibaca.
Komentar blog sebagai salah satu cara untuk membangun hubungan dengan
blogger lain dan audiens mereka. Anda dapat membagikan pemikiran dan ide
Anda di posting blog. Komentar blog didefinisikan sebagai hubungan antara
blog, blogger, dan pembaca blog. Ini adalah cara yang bagus untuk bertukar
ide, pemikiran, atau pendapat tentang apa yang dirasakan orang untuk topik
tertentu atau posting blog. Komentar blog membantu blog untuk menarik lalu
lintas dan membuatnya sosial.
Komentar blog adalah tindakan yang dilakukan oleh pemirsa blog, pengunjung, atau pembaca blog; Pembaca blog atau pengunjung meninggalkan komentar pada posting blog dalam bentuk pertanyaan jika mereka ingin menanyakan sesuatu, atau beberapa dapat dengan mudah meninggalkan komentar untuk menghargai informasi yang dibagikan atau mungkin penulis blog membalas komentar yang diposting oleh pembaca blog.
Dengan banyaknya orang-orang yang berkomentar di postingan artikel anda,
secara tak langsung dapat meningkatkan traffik blog anda. Hasilnya, postingan
artikel anda yang dipenuhi berbagai komentar akan mudah di indek bahkan akan
muncul di mesin pencari bagian atas, sehingga memudahkan pembaca blog anda
untuk mencari artikel tersebut di mesin pencari.
1. Apa Itu Kolom Komentar
Komentar blog adalah salah satu cara termudah untuk membuat blog Anda
interaktif, untuk mendapatkan backlink di situs web Anda dan untuk
mengarahkan lalu lintas di blog Anda. Strategi komentar Blog yang efektif
akan membuat grafik backlink Anda tumbuh dengan sendirinya.
Komentar blog adalah salah satu cara termudah untuk mendapatkan backlink ke situs web baru atau lama. Faktanya, strategi komentar blog yang efektif akan memastikan grafik backlink Anda tetap konstan atau naik seiring waktu.
Komentar blog adalah tindakan yang dilakukan oleh pemirsa blog, pengunjung, atau pembaca blog; Pembaca blog atau pengunjung meninggalkan komentar pada posting blog dalam bentuk pertanyaan jika mereka ingin menanyakan sesuatu, atau beberapa dapat dengan mudah meninggalkan komentar untuk menghargai informasi yang dibagikan atau mungkin penulis blog membalas komentar yang diposting oleh pembaca blog.
2. Mengapa Komentar Blog penting?
Sama seperti bahan bakar untuk kendaraan sangat berguna untuk menggerakkan
kendaraan tersebut, komentar juga untuk blog. Melalui komentar Blog,
pengetahuan dibagikan. Komentar blog adalah cara untuk menyebarkan blog.
Berkomentar mengarah pada percakapan yang, selanjutnya mengarah pada
membangun hubungan antara pengguna dan penulis. Semakin banyak percakapan,
semakin baik popularitas blog anda. Selain itu, ini bukan hanya tentang
popularitas, melalui komentar, Anda mendapatkan banyak backlink dan lalu
lintas di situs web Anda.
Setiap orang memiliki alasan yang berbeda untuk melakukan Komentar Blog.
Blogger yang ingin melakukan untuk perspektif Seo, lakukan untuk membuat
backlink, beberapa untuk meningkatkan peringkat Alexa dan beberapa untuk
menyebarkan pengetahuan.
Komentar blog memainkan peran penting untuk menarik lalu lintas yaitu untuk
mendapatkan pengunjung ke blog atau situs web dan menciptakan hubungan
dengan pengguna atau pembaca.
Tidak sulit untuk memposting komentar di blog. Pastikan, apa pun yang Anda
posting, di mana pun Anda memposting, postingan itu sendiri harus masuk
akal. Ini harus menarik beberapa kesimpulan. Komentar yang Anda posting bisa
positif atau negatif. Anda hanya perlu tahu bagaimana mengambil sikap untuk
satu.
3. Cara Menulis Struktur Data Comment
Meskipun struktur data Comment pada artikel ini kami tulis di Blogger, namun
anda juga dapat menerapkannya di blog lainnya seperti Ghost ataupun Wordpress.
Karena kolom komentar berhubungan dengan isi artikel yang anda tulis, secara
tak langsung kita juga harus membuat object Comment sebagai bagian dari
halaamn postingan atau dalam struktur data sering disebut object blogPost atau
BlogPosting.
BlogPosting merupakan salah satu object data dari schema.org. Dalam prakteknya
blogPosting sering dikaitkan atau dihubungkan dengan halaman postingan tiap
blog. Pada blogger terdapat 2 (dua) halaman postingan yaitu halaman page
(data:view.isPage) dan halaman postingan (data:view.isPost). Dari kedua
halaman postingan tersebut yang harus anda perhatikan adalah halaman
data:view.isPost. Karena ini adalah halaman inti. Semua isi artikel anda
ditulis di sini.
Karena pada blogger isi artikel utama berada di halaman postingan
(data:view.isPost), maka penempatan BlogPostingpun harus anda letakkan di
halaman postingan. Meskipun dalam penerapannya ada beberapa pengecualian,
seperti anda dapat meletakkan script struktur data JSON LD di Widget Blog0
atau Blog1 (tergantung si pembuat template).
Secara dasar struktur data BlogPosting di tulis seperti contoh di bawah ini:
BlogPosting
<script type='application/ld+json'>
{"@type": "BlogPosting",
"@id": "<data:view.url/>#Blog1",
"mainEntityOfPage": "<data:pu/>",
"url": "<data:pu/>",
"headline": "<data:post.title.jsonEscaped/>",
"name": "<data:post.title.jsonEscaped/>",
"description": "<data:blog.metaDescription/>",
"dateCreated": "<data:post.date.iso8601/>",
"datePublished": "<data:post.date.iso8601/>",
"dateModified": "<data:post.lastUpdated.iso8601/>",
"abstract": "<data:post.snippets.short.jsonEscaped/>",
"inLanguage": "<data:blog.locale/>",
"articleBody": "<data:blog.metaDescription/>",
"about": {"@type": "AboutPage",
"@id": "<data:view.url/>#aboutpage"},
"archivedAt": "<data:view.url/>#webpage",
"citation": "httpss://www.github.com/unixbsdshell#webpage"}
</script>
Dari script BlogPosting di atas, jika anda ingin menambahkan property Comment
caranya sangat mudah. Anda dapat menempatkannya dimana saja dari contoh script
di atas. Pada artikel ini kami akan menempatkan script property Comment pada
bagian akhir script, seperti contoh di bawah ini.
BlogPosting dengan property Comment
<script type='application/ld+json'>
{"@type": "BlogPosting",
"@id": "<data:view.url/>#Blog1",
"mainEntityOfPage": "<data:pu/>",
"url": "<data:pu/>",
"headline": "<data:post.title.jsonEscaped/>",
"name": "<data:post.title.jsonEscaped/>",
"description": "<data:blog.metaDescription/>",
"dateCreated": "<data:post.date.iso8601/>",
"datePublished": "<data:post.date.iso8601/>",
"dateModified": "<data:post.lastUpdated.iso8601/>",
"abstract": "<data:post.snippets.short.jsonEscaped/>",
"inLanguage": "<data:blog.locale/>",
"articleBody": "<data:blog.metaDescription/>",
"about": {"@type": "AboutPage",
"@id": "<data:view.url/>#aboutpage"},
"archivedAt": "<data:view.url/>#webpage",
"citation": "httpss://www.github.com/unixbsdshell#webpage",
"comment": {
"@type": "Comment",
"@id": "<data:post.commentsUrl/>#comments",
"url": "<data:post.commentsUrl/>",
"name": "<data:post.title.jsonEscaped/>",
"alternateName": "<data:messages.postAComment/>",
"dateCreated": "<data:post.date.iso8601/>",
"datePublished": "<data:post.date.iso8601/>",
"contentReferenceTime": "<data:post.date.iso8601/>",
"description": "<data:messages.comments/>",
"correction": "If you can't commemt, try using Chrome instead.",
<b:if cond='data:post.allowComments'>
"discussionUrl": "<data:post.commentsUrl/>",
"commentCount": <b:eval expr='data:post.numberOfComments ?: 0'/>,
"upvoteCount": "<data:post.numberOfComments/>",
"text": "<data:messages.comments/>",
"downvoteCount": "<data:post.numberOfComments/>",
</b:if>
"author":
{"@type": "Person",
"@id": "<data:post.author.profileUrl/>#penulisauthor"},
"creator":
{"@type": "Person",
"@id": "<data:post.author.profileUrl/>#penulisauthor"}
}
}
</script>
Anda perhatikan script warna merah, pada object BlogPosting di atas, kami
telah menambahkan property Comment di object blogPosting. Bagaimana sangat
mudah bukan caranya. Anda tak perlu repot-repot mencari script JSON LD
Comment, langsung aja copy paste scriptnya dan masukkan kedalam Blogger anda.
Upsss.! Tunggu dulu, yang perlu anda perhatikan dari script Commnet di atas
adalah penulisan tag nya. Pada contoh di atas kami menulis dengan kdoe tag
Blogger. Kode tag tersebut harus anda sesuaikan dengan tempalte yang anda
gunakan, karena banyak kasus banyak kode tag JSON LD yang tak keluar atau tak
terbaca oleh mesin. Untuk melihat hasilnya ada dapat test struktur data
tersebut.
Berbicara tentang mengomentari blog, Berkomentar adalah praktik yang sangat
penting jika Anda ingin blog Anda diperhatikan. Tanpa strategi yang tepat,
komentar blog tidak akan diuntungkan. Ini memberi Anda dorongan dalam kampanye
seo Anda dan juga mengarah pada menciptakan hubungan dengan penulis. Komentar
blog adalah cara yang bagus untuk mengembangkan jaringan Anda.
Silahkan Berkomentar, Kakak...! Bunda...!
Posting Komentar